Saturday, February 4, 2012

Pernah Lihat Ponsel Pertama di Dunia?



[imagetag] Headline
dailymail.co.uk
London – Pada awal 1880, Alexander Graham Bell bereksperimen dengan telepon nirkabelnya. Sayangnya, hingga pertengahan abad 20, ide ini terlupakan begitu saja.Pada 1920, pencipta asal Amerika Serikat (AS) ini menguji 'moyang' telepon mobil yang merupakan buyut ponsel yang ada saat ini. Perangkat yang diciptakan penguji coba asal Philadelphia, AS, W W McFarlane ini membutuhkan tiga pipa yang dipasang pada papan.
Tak seperti kebanyakan 'telepon' nirkabel di masa itu, perangkat ini mampu mentransmisikan dan menerima panggalian layaknya telepon kontemporari. Perangkat ini sendiri mampu bekerja sejauh 457 meter.
Bentuk perangkat ini sendiri sangat besar namun sangat modern di masanya. Secara teknologi, perangkat ini lebih mirip walkie talkie

Mari Kita Saksikan Videonya:
[imagetag]


[imagetag]

noreply@blogger.com (Anak Muda) 27 Jan, 2012

Sparks 27 Jan, 2012


-
Source: http://unik-asik-aneh.blogspot.com/2012/01/pernah-lihat-ponsel-pertama-di-dunia.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

No comments:

Post a Comment